Loading...

Mie "Tek-Tek" Instan

Mie "Tek-Tek" Instan - Hallo sahabat Resep Masakan Myta, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Mie "Tek-Tek" Instan, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel #resepmasakan, Artikel Ayam, Artikel Bahan-bahan, Artikel Bumbu Dapur, Artikel Bumbu Masakan, Artikel Cara Membuat, Artikel Daging, Artikel Resep, Artikel Resep Masakan, Artikel Sajian Lezat, Artikel Sambal, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Loading...
Judul : Mie "Tek-Tek" Instan
link : Mie "Tek-Tek" Instan

Baca juga


Mie "Tek-Tek" Instan

Mie "Tek-Tek" Instan

 
Malam teman-teman,

Alhamdulillah hujan deras nich Semarang dari sore ini teman-teman. 😃😃 Menu makan malam Mie Tek-Tek aja ya... bikinnya super praktis.. pakai Mie Instan ..🤣 Sekalian menjawab pertanyaan teman-teman yang suka nanya ... masak enak terus apa pernah makan mie instan mba?

Ya pernah lah.. kalau lagi kepengen ya makan aja..misal pas hujan2 gini..enak kan makan Mie hangat ya teman-teman. 💕💕

Tapi walau makan Mie instan..pasti aku olah lagi sich..biar rasanya lebih enak..pakai tambahan sayur..cabe...telur..kalau Yodha ya sukanya pakai bakso atau sosis.. pokoknya gak polosan gitu dech 😃😃

Mie "Tek-Tek" Instan

Cara masaknya nich ala mie Tek-Tek langganan Yodha tapi aku pakai mie goreng instan. 

Bahan per porsi ya:
  • Mie goreng instan yang original jumbo..jangan yang rasa macam2 ya...
  • 2 bawang putih, cincang halus
  • Segenggam sawi seger, potong2
  • 1 telur
  • Kalau mau pedes ..tambah beberapa biji cabe rawit
  • Kalau mau tambah bakso, atau ayam suwir atau sosis ya boleh2 saja.
Cara Membuat :
  • Tumis bawang putih hingga matang dan harum
  • Sisihkan pinggir wajan.. masukkan telur, buat orak arik kasar, sebelum telur mengering segera masukkan air 250 ml
  • Masukkan mie instan dan sawi, tutup rapat ..masak hingga mie terurai, dan matang tapi bentuk masih keriting cantik
  • Masukkan bumbu mie instan, dan tambahkan 1 sdk mkn kecap manis
  • Aduk sebentar....jadi dech..mudah kan....
  • Sajikan segera...enakkkk 💕💕

Mie Tek-Tek itu ciri khasnya mienya semi basah gini ya Teman2..terus mie kering langsung masuk gak perlu di rebus dulu..jadi tekture mienya lebih pas..dan asyik kayak masih keriting gitu

Oh ya...Dinner set cantikk yang aku pakai itu dari IG @sango_id...makan mie instan jadi berasa mie resto dech 🤭🤣

Tapi beneran enak kok ini teman2 cobain dech..di Yogya malah ada warung Mie gini yang kalau beli sampai pada rela antri 2 jam lho.. namanya Mie Nyemek Bu Siti...pakai Mie instan juga ...😃

Kalau aku yo wegah antri gitu mending bikin sendiri di rumah ya. 😃

Selamat mencoba !



Demikianlah Artikel Mie "Tek-Tek" Instan

Sekianlah artikel Mie "Tek-Tek" Instan kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Mie "Tek-Tek" Instan dengan alamat link https://resepmasakanmyta.blogspot.com/2020/09/mie-tek-tek-instan.html

Loading...

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Mie "Tek-Tek" Instan"

Posting Komentar