Loading...

Resep Ice Cream Goreng Jepang

Resep Ice Cream Goreng Jepang - Hallo sahabat Resep Masakan Myta, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Resep Ice Cream Goreng Jepang, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Ayam, Artikel Bahan-bahan #resepmasakan, Artikel Bumbu Dapur, Artikel Bumbu Masakan, Artikel Cara Membuat, Artikel Daging, Artikel Resep, Artikel Resep Masakan, Artikel Sajian Lezat, Artikel Sambal, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Loading...
Judul : Resep Ice Cream Goreng Jepang
link : Resep Ice Cream Goreng Jepang

Baca juga


Resep Ice Cream Goreng Jepang

Bahan :

  • 4 lbr roti tawar, buang bagian pinggir
  • 2 scop es krim rasa vanila
  • 100 g tepung terigu
  • 4 btr telur
  • 200 g corn flakes
  • Aluminium foil secukupnya


Bahan Pelengkap:

  • Whipped cream
  • Stroberi



Cara Membuat:

  1. Ambil 1 lembar roti tawar, taruh 1/2 skop es krim di atas permukaan roti tawar, lipat roti bentuk bulat, selanjutnya bungkus dengan aluminium foil, simpan semalaman di dalam freezer.
  2. Siapkan adonan terigu dan telur dengan cara dikocok. Tambahkan sedikit air bila dirasa terlalu kental.
  3. Ambil es krim yang sudah dicetak, masukkan ke dalam adonan, balut dengan corn flake, bungkus kembali dengan aluminium, simpan dalam freezer selama 3 jam atau hingga membeku.
  4. Panaskan minyak yang sudah dipersiapkan, buka bungkusnya dan goreng sebentar.
  5. Sajikan es krim goreng selagi hangat yang dihias dengan whipped cream dan stroberi.


Demikianlah Artikel Resep Ice Cream Goreng Jepang

Sekianlah artikel Resep Ice Cream Goreng Jepang kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Resep Ice Cream Goreng Jepang dengan alamat link https://resepmasakanmyta.blogspot.com/2019/03/resep-ice-cream-goreng-jepang.html

Loading...

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Resep Ice Cream Goreng Jepang"

Posting Komentar