Loading...

Resep Army Stew ala Korea (Budae Jjigae)

Resep Army Stew ala Korea (Budae Jjigae) - Hallo sahabat Resep Masakan Myta, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul Resep Army Stew ala Korea (Budae Jjigae), kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel Ayam, Artikel Bahan-bahan #resepmasakan, Artikel Bumbu Dapur, Artikel Bumbu Masakan, Artikel Cara Membuat, Artikel Daging, Artikel Resep, Artikel Resep Masakan, Artikel Sajian Lezat, Artikel Sambal, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Loading...
Judul : Resep Army Stew ala Korea (Budae Jjigae)
link : Resep Army Stew ala Korea (Budae Jjigae)

Baca juga


Resep Army Stew ala Korea (Budae Jjigae)

Bahan - bahan:


  1. 200 gr Baked Beans - kacang kedelai panggang dalam saus tomat
  2. 150 gr Kornet Sapi,
  3. 1 daun bawang,
  4. 3 siung bawang putih,
  5. 1 bawang bombai kecil,
  6. 150gr irisan tteok (kue beras),
  7. 2 sosis
  8. 100 gr tahu putih biasa.


Cara Membuatnya :


  1. Potong semua bahan dan masukkan ke penggorengan atau pot yang gak dalem seperti photo. Masukkan juga kimchie sebanyak 100-150 gram.
  2. Masukkan air sebanyak 500-600 ml atau sampai bisa hampir menutupi semua bahan
  3. Masukkan juga air kimchie sebanyak 5 sendok makan,
  4. Aduk dan rebus dengan api sedang selama 10 menit,
  5. Sementara kita menunggu, potong daun bawang melintang. Siapkan juga mie ramyun atau mie indomie, tanpa bumbunya yah.
  6. Setelah 10 menit atau sampai kimchie sudah terliat lunak... Masukkan garam sekitar setengah sendok teh atau sesuai selera.
  7. Masukkan mie... Sesekali mienya dibalik dan dipisahkan yah, kayak waktu masak indomie aja.
  8. Dan masukkan daun bawang,
  9. Masak sampai mie matang dan sajikan bersama nasi hangat...


Demikianlah Artikel Resep Army Stew ala Korea (Budae Jjigae)

Sekianlah artikel Resep Army Stew ala Korea (Budae Jjigae) kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.

Anda sekarang membaca artikel Resep Army Stew ala Korea (Budae Jjigae) dengan alamat link https://resepmasakanmyta.blogspot.com/2019/02/resep-army-stew-ala-korea-budae-jjigae.html

Loading...

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

  • Bubur Ayam Semur Bubur Ayam Semur Pagi, Weekend gini paling enak sarapan bubur yuk teman2, kali ini aku buat bubur ayam, kuah semur ayam 😘😘 Bubu… Read More...
  • Pia-Pia Udang Pia-Pia Udang. Malam, Cemilan sore tadi, favorit di rumah...ngga pernah bosen..sama gorengan yang satu ini 😘😘 Bikin sedikit adon… Read More...
  • Gulai Nangka Muda GULAI NANGKA Muda. Sore, Yodha hari ini request Ayam Pop lagi, jadi aku iseng masak Gulai Nangka Muda ala Padang..cuma *ala* lho … Read More...
  • Lontong Opor Komplit Lontong Opor Komplit Siang, Akhirnya jadi juga masak Opor untuk temen Sambel Goreng Ati Pete yang sempat nginep di freezer 😅😅 Ka… Read More...
  • Tahu Isi Rebung Tahu Isi Rebung. Cemilan Yodha sore ini, Dia suka tahu isi, biar nggak bosen isi sayur biasa, aku isi tumisan rebung, seperti isi… Read More...

0 Response to "Resep Army Stew ala Korea (Budae Jjigae)"

Posting Komentar