Loading...
link : Pindang Bandeng Kecap
Pindang Bandeng Kecap
Bahan-bahan:
Cara membuat:
- 2 ekor ikan bandeng
- 500 ml air
- 10 buah cabai rawit
- 3 buah cabai merah, potong kasar
- 5 siung bawang merah
- 2 siung bawang putih
- 1 batang serai, memarkan
- 1 lembar daun salam
- 1 potong lengkuas dimemarkan
- 5 sdm kecap manis
- Air asam yang kental
Cara membuat:
- Setelah dipotong-potong, lumuri ikan dengan asam dan garam, biarkan 10 menit (1 sdm garam + 3 sdm makan air asam);
- Potong tipis bawang merah dan bawang putih. Lalu tumis hingga layu;
- Masukkan cabai rawit, cabai merah, daun salam, serai dan lengkuas. Kemudian tuang air, kecap dan air asam 1 sdm. Masak ikan hingga matang;
- Angkat dan sajikan selagi hangat.
Demikianlah Artikel Pindang Bandeng Kecap
Sekianlah artikel Pindang Bandeng Kecap kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya.
Anda sekarang membaca artikel Pindang Bandeng Kecap dengan alamat link https://resepmasakanmyta.blogspot.com/2019/03/pindang-bandeng-kecap.html
Loading...
0 Response to "Pindang Bandeng Kecap"
Posting Komentar